
Penetapan Satuan Tugas Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual (Satgas PPKS) di Lingkungan Politeknik Negeri Cilacap
Politeknik Negeri Cilacap telah menetapkan 7 anggota Satuan Tugas Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual (Satgas PPKS) yang terdiri dari Mahasiswa, Dosen dan Tenaga Kependidikan melalui serangkaian seleksi oleh Panitia Seleksi Satgas PPKS. Satgas PPKS PNC diseleksi berdasarkan kualifikasi dengan memperhatikan minimal 50% dari jumlah anggota
18 October 2022
PENGUMUMAN HASIL SELEKSI CALON SATGAS PPKS PNC
PENGUMUMAN HASIL SELEKSI CALON SATGAS PPKS PNC Berdasarkan hasil seleksi administrasi Calon Satuan Tugas (Satgas) Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual Politeknik Negeri Cilacap, Pansel PPKS PNC memutuskan nama – nama (terlampir) dinyatakan “LULUS” seleksi berkas administrasi. Pansel Satgas PPKS PNC mengundang peserta yang dinyatakan lulus
27 September 2022